NutaniSeries: Microblogging Nutani di Instragram

NutaniSeries: Microblogging Nutani di Instragram

Teman-teman, saya mulai share artikel pendek dengan membuat artikel mini alias microblogging di Intagram. Akun instragramnya @nutani_ silahkan di follow, Like atau di-share ke rekan lainnya yang membutuhkan.

Siapa tahu informasinya bermanfaat.

Artikelnya baru sedikit?

Ya… memang baru mulai, mudah-mudahan bisa konsisten membuat kontennya yang disambi-sambi kerjaan sebagai agronomist.

Microblogging ini sengaja dibuat untuk informasi yang ringan-ringan dan membutuhkan waktu yang cepat. Sesuai dengan fungsi Instagram sebagai sarana sosial media.

NutaniBot: Sarana Feedback untuk Perbaikan

Terima kasih atas kunjungan temen-temen ke blog nutani ini. Saya tidak menyangka ternyata respon temen-temen sangat baik terdapa isi blog ini.

Ini terbukti dari hasil pertanyaan yang masuk ke saya melaui NutaniBot ini.

Saya jadi paham kebutuhan temen-temen informasi apa yang diperlukan dan masih belum ter-cover oleh Blog Nutani.

Ini menjadikan saya lebih semangat dan terpacu lagi untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman sebagai Agronomist.

Ada banyak pertanyaan yang masuk, padahal saya memasang bot itu tidak lebih dari 1 bulan yang lalu. Pertanyaan yang masuk hampir 100 pertanyaan.

Maafkan juga atas respon yang lambat. Semua pertanyaan saya catat dan pelan-pelan saya akan buat skala prioritas mana yang akan dibuatkan artikel.

Sayangnya beberapa temen tidak mencatumkan kelengkapan datanya baik email ataupun no WhatsApp sehingga saya tidak bisa mengirimkan jawabannya langsung ke no WA atau email.

Mudah-mudahan kedepanya silaturahim kita bisa terus terjaga baik melalui blog Nutani, Instagram @Nutani_, facebook Nutani, atau chanel Youtube Nutani.

Salam petani Indonesia yang lebih maju!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

<